Selasa, 17 September 2019     Travel & Wisata / Bisnis & Jasa
KAPAL MOTOR WISATA DANAU TOBA

Kapal motor digunakan untuk berwisata ke Pulau Samosir

Danau Toba merupakan salah satu danau terluas di dunia yakni mencapai 100 km x 30 km yang terbentang di bagian barat daya Provinsi Sumatera Utara. Ada 7 Kabupaten yang menjadi stake holder danau toba setelah terlaksananya pemekaran sejak tahun 2000. Di tengah Danau Toba sendiri terdapat pulau yang cukup luas bernama Pulau Samosir. Pulau Samosir sendiri merupakan sebuah Kabupaten yang langsung berbatasan dengan Kabupaten Dairi di sebelah utara.

Media transportasi umum untuk menghubungkan pulau dengan daratan dipergunakan kapal motor untuk umum seperti halnya Angkutan Kota (Angkot) di daratan. Namun ini tidak terlalu banyak karena memang pelabuhan di darat juga tidak begitu banyak. Sisanya adalah kapal ferry. Kapal motor umum yang paling lancar adalah lintas Tomok - Tigaraja - Tomok. Anda tidak akan kesulitan untuk menaiki kapal motor umum dari parapat menuju Tomok dan Ambarita. Selalu ada setiap penumpang sudah penuh. Peserta paket wisata danau toba atau paket wisata samosir yang ingin menyeberang ke Pulau Samosir untuk group kecil menggunakan kapal motor umum tersebut, sedangkan untuk group menggunakan kapal carter dari Parapat.

Selain kapal motor, di Danau Toba terdapat beberapa terminal ferry yang mengangkut barang dan penumpang umum termasuk turis yang berwisata mengikuti paket tour danau toba atau paket tour samosir. Terminal ferry yang tersedia itu sampai saat ini adalah: Ajibata - Parapat, Muara - Nainggolan/Sepinggan, Tigaras - Simanindo dan Onan Runggu - Balige. Di semua jalur ini ada feryy PP sesuai jadwal yang ditetapkan.

Nama Lengkap

Amri Munthe

Jenis

Dijual

Kondisi

Baru

Handphone

08126016610

E-mail

info@aurorawisata.com

Perusahaan

PT. Aurora Wisata Internusa

Telp/Fax

+62617853322 / +62617853311

Alamat

Jl. Pasar Senen No. 9 Kel. Kampung Baru, Kec. Medan Maimun

20158 Kota Medan - Sumatera Utara

Senin, 16 September 2019     Travel & Wisata / Bisnis & Jasa
Kamis, 05 September 2019     Travel & Wisata / Bisnis & Jasa
Jumat, 30 Agustus 2019     Travel & Wisata / Bisnis & Jasa